Cara TopUp (Deposit) Akun FasaPay

FasaPay adalah salah satu payment processor yang populer di Indonesia dan banyak digunakan sebagai payment gateway (media pembayaran) broker-broker forex populer.

Berikut adalah pandua cara topup atau deposit akun FasaPay:

  1. Login ke akun FasaPay andatopup Fasapay_1
  2. Klik menu Transaksi >> Deposit 
  3. Isi form deposit secara lengkap dan benar
    • Pilih bank anggota anda
    • Isi jumlah nominal deposit anda
    • Pilih kurensi anggota anda
    • Isi keterangan
    • Klik Proses untuk masuk kelangkah selanjutnya fasapay_deposit03
  4. Klik konfirmasi untuk menyelesaikan transaksi deposit anda fasapay_deposit04
  5. Transaksi Deposit Sukses, silahkan cek konfirmasi transaksi yang kami kirimkan pada email anda. fasapay_deposit05
  6. Silahkan transfer dana anda sesuai dengan nominal deposit anda ke rekening FasaPay:
    • BCA :
      a.n. FASA CENTRA ARTAJAYA PT
      No. 037.313.1xxx
    • Mandiri
      a.n. PT FASA CENTRA ARTAJAYA
      No. 137.00.0977.4xxx
  7. Transaksi deposit anda segera setelah dana yang anda kirimkan diterima oleh FasaPay. Saldo FasaPay anda akan otomatis bertambah sesuai dengan jumlah yang anda kirimkan.
  8. Transaksi deposit akan dibatalkan apabila dalam jangka waktu 7x24jam dana anda tidak ditransfer ke rekening Fasapay.